Pondok Pesantren AI Ihsan Baa Alawy merupakan Lembaga Pendidikan Syari’at Islam beraliran Ahlu Sunah Wal Jama’ah yang berpegang teguh kepada AI Qur’an, Hadist Nabi. Muhammad Shalallahu alaihi wa aalihi wa shahbihi wa salam, Ijmak, dan Qiyas, yang bermadzhab kepada Imam Syafi’l r.a. dalam furu’ fiqih, Aqidah Al ‘Asy’ariyah, dan Thoriqoh Alawiyyah.

Tujuan pendidikan Pondok Pesantren Al Ihsan Baa Alawy adalah mencetak pribadi yang menghambakan dirinya kepada Allah dengan sepenuh hati, menyampaikan ilmu Syari’at Islam secara murni, benar dan jelas dengan menanamkan sifat kepedulian untuk menyampaikan apa yang telah dipelajari kepada umat dengan jelas dan tepat.

Ponpes Al Ihsan Baa Alawy didirikan Pada bulan Mei 2010 M / 1431 H

 

Mahad Al Ihsan Baa'alawy